-->

Cara Root Dan Pasang TWRP Xiaomi Mi 2|2S Aries Dengan Mudah Tanpa PC

Cara Root Dan Pasang TWRP Xiaomi Mi 2|2S Aries Dengan Mudah Tanpa PC - Siapa sih yang tidak tahu yang namanya smartphone Xiaomi keluaran dari negeri tirai bambu ini. Hampir rata rata semua orang di Indonesia pernah menggunakan smartphone android yang satu ini.

Bukan hanya terkenal dengan murah meriahnya soal harga yang ditawarkan tiap produck ponselnya, akan tetapi spesifikasi yang ditawarkannya juga tidak kalah hebat dengan ponsel yang mahal.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
Jadi dengan begitu sudah pasti akan membuat animo orang untuk mencoba menggunakan ponsel android Xiaomi tersebut. Meskipun untuk kualitasnya pastilah kalah dengan ponsel seperti Samsung ataupun iPhone yang harganya selangit.


Dan perlu Anda ketahui juga bahwa sekarang ini Xiaomi merupakan pabrikan smartphone yang kini berada diurutan ke 4 didunia pada kuartal I/2018. 

Firma riset Strategy Analytic melaporkan, Xiaomi mengalami kenaikan cukup signifikan dengan menggandakan pengapalannya pada periode Januari hingga Maret tahun ini. 

Pengapalan Xiaomi naik dari kuartal yang sama tahun lalu, dari 12,6 juta unit menjadi 28,3 juta unit. Hingga akhir tahun ini, Xiaomi berencana menargetkan volume pengapalan perangkatnya hingga 100 juta unit. 

Dengan hasil ini, Xiaomi berhasil mendepak Oppo di posisi kelima dan Vivo yang harus keluar dari lima besar pengapalan smartphone terbesar dunia.

Sementara itu, Samsung masih merajai industri smartphone dunia dengan volume pengnapalan 78,2 juta unit dan meraih pangsa pasar 22,6 persen. Sedikit menurun dari tahun lalu yang meraih pangsa pasar 22,7 persen.

Cara Pasang TWRP Xiaomi Mi 2|2S Aries

Sebelum melangkah ke proses root pada Xiaomi Mi 2 atau Mi 2S, yang pertama Anda harus melakukan pemasangan TWRP terlebih dulu.

Namun perlu Anda tahu, melakukan modifikasi dan Rooting pada perangkat Android bisa menyebabkan garansi ponsel hilang, kerusakan software, seperti bootloop, hank logo dan sebagainya.

Jangan lupa pastikan Xiaomi Anda harus sudah dalam keadaan Unlock BootLoader untuk dapat mengikuti proses Root dan Pasang TWRP. 

Untuk Anda yang belum dapat Unlock BootLoader dapat mengikuti Tutorial Cara Unlock BootLoader pada ponsel Xiaomi di Link ini!

Adapun untuk langkah langkah cara pasang TWRP pada Xiaomi Mi 2|2S Aries dapat Anda ikuti caranya di bawah berikut ini.
.
Bahan Bahan:
  • Download kemudian install ADB Fastboot ►Download
  • Download TWRP Xiaomi Mi 2/2S (Aries). Kemudian rename file nya menjadi "twrp.img". ►Download
  • Download Magisk Manager Kemudian pindahkan ke kartu memori ►Magisk Manager
  • Download no-verity-opt-encrypt-6.0.zip – 657 KB. Kemudian pindahkan ke kartu memori ►Download
Langkah Langkah:

1. Buka direktori instalasi ADB Fastboot, misalnya ada di C:\Program Files (x86)\Minimal ADB and Fastboot.

2. Kemudian copy file TWRP yang sudah Anda download sebelumnya ke dalam folder adb diatas.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
3. Matikan Xiaomi Mi 2/2S (Aries), kemudian masuk ke mode fastboot. Caranya dengan dengan menekan tombol Power + Vol Bawah. Kemudian hubungkan Xiaomi Mi 2/2S (Aries) pada mode fastboot ke komputer dengan kabel usb.

4. Selanjutnya kembali ke direktori folder C:\Program Files (x86)\Minimal ADB and Fastboot. Tekan tombol SHIFT pada keyboard kemudian klik kanan mouse pada bagian kosong, lalu pilih Open command window here.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
5. Selanjutnya ketikan perintah fastboot devices pada jendela CMD untuk mengecek koneksi ponsel dengan komputer. Jika sudah menampilkan nomor serial artinya ponsel sudah terhubung dengan baik dengan komputer.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
6. Selanjutnya ketikan perintah fastboot flash recovery twrp.img untuk memulai flashing TWRP Xiaomi Mi 2/2S (Aries). Kemudian tunggu sampai status OKAY.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
7. Jika proses flashing TWRP sudah selesai. Untuk masuk ke mode TWRP Xiaomi Mi 2/2S (Aries) caranya dengan menekan tombol Volume atas + Power. Jika TWRP berhasil terpasang maka tampilannya akan seperti gambar dibawah ini.
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
8. Kemudian geser ke kanan (Swipe to Allow Modifications) supaya TWRP terpasang permanen.

9. Apabila tidak masuk ke mode TWRP dengan menekan tombol volume atas + power, padahal flashing TWRP sudah berhasil, caranya silahkan Anda ulangi langkah diatas kemudian tambahkan ketikan fastboot boot twrp.img akhir proses.

10. Selanjutnya Anda harus install no-verity-opt-encrypt-6.0.zip yang tadi sudah anda downl;oad pada link diatas yang sudah saya berikan. Hal ini untuk mencegah smartphone xiaomi kalian menjadi bootloop. 

11. Karena pada perangkat tertentu, ROM MIUI akan mencegah masuk ke homescreen dengan verifikasi boot jika telah dilakukan modifikasi system. 

12. Fungsi noverity disini yaitu untuk menghilangkan verifikasi supaya tidak bootloop. 

13. Silahkan Anda reboot Xiaomi Mi 2/2S (Aries) ke TWRP recovery kemudian pilih install. Selanjutnya pilih file noverity.zip yang sudah Anda pindahkan ke kartu memori sebelumnya. 
root xiaomi mi 2,root xiaomi mi 2s,pasang twrp,install twrp,root mi 2,xiaomi mi 2,twrp,root,aries
14. Done.

 
Cara Root Xiaomi Redmi Mi 2|2S Dengan Mudah

Untuk Anda yang ingin mendapatkan akses root full akses ke sistem agar dapat mengoprek jeroannya, dapat Anda ikuti step by step langkah langkah berikut ini.

Langkah Langkah Root:

1. Kembali masuk ke TWRP Recovery, caranya dengan menekan tombol Volume Up + Power bersamaan.

2. Kemudian pilih menu Install.

3. Kemudian cari dan pilih file Magisk.zip yang sudah Anda pindahkan ke kartu memori pada Ponsel.

4. Kemudian Swipe to confirm Flash, tunggu sampai proses root selesai.

5. Setelah selesai, kemudian pilih Reboot System.

6. Done.


Sekarang anda dapat melihat atau cek pada menu Miui dan pastikan terdapat aplikasi SuperSU pada Xiaomi Mi 2 Anda. 

Dengan begitu sekarang Anda sudah bebas mengoprek sistem maupun menginstall Custom Rom lain ataupun lainnya.

Demikian tadi artikel tentang Tutorial Terbaru Cara Root Dan Pasang TWRP Xiaomi Redmi Mi 2|2S Dengan Mudah Tanpa Menggunakan PC. Terima kasih buat yang sudah berkunjung dan semoga tutorial ini bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel